Qadr
bagai layar waktu yang telah diputar
yang lalu tak bisa diulang lagi
awan mendung yang tertiup angin
menyisakan lagit cerah penuh warna
di atas sana
"hujan yang turun telah bersihkan kelam yang tertata sekian lama"
hanya ada satu ucap,
semuanya telah berjalan dengan semestinya
yang lalu tak bisa diulang lagi
awan mendung yang tertiup angin
menyisakan lagit cerah penuh warna
di atas sana
"hujan yang turun telah bersihkan kelam yang tertata sekian lama"
hanya ada satu ucap,
semuanya telah berjalan dengan semestinya
Comments